Real Madrid resmi menjadi pemilik baru bek muda Raphael Varane. Pemain berkebangsaan Prancis itu digaet dari Lens dan sudah lulus uji kesehatan.
Perekrutan tersebut diumumkan di situs resmi Madrid yang juga menyebutkan bahwa Varane diikat dengan kontrak berdurasi enam tahun. Walau begitu, tidak disebutkan berapa harga transfer Varane.
“Real Madrid dan RC Lens telah mencapai kesepakatan perihal transfer Raphael Varane ke Madrid, di mana dia akan berada di sana selama enam musim,” demikian pernyataan Madrid.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Madrid - Dengan stok striker yang sudah berlimpah, Real Madrid terus memburu beberapa pemain depan. Dianggap posisinya paling terancam, Karim Benzema tak gusar dengan kondisi tersebut.

Sergio Aguero dan Neymar adalah dua nama yang kini tengah santer dikabarkan bakal dibeli Madrid. Entah salah satu atau bahkan keduanya akan datang ke Santiago Barnebu, itu akan menambah padat barisan striker El Real.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Striker Sergio 'Kun' Aguero ingin meninggalkan Atletico Madrid pada musim panas nanti. Penyerang Real Madrid, Gonzalo Higuain, menyarankan agar Aguero segera bergabung dengan Los Blancos.
Keinginan Aguero meninggalkan Atletico langsung mendapat sambutan hangat dari tim-tim elit Eropa. Juventus dikabarkan menjadi tim pertama yang berniat mendatangkan Aguero.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Madrid - Pemain kawakan Turki Hamit Altintop merasa percaya diri bahwa Real Madrid tidak akan keliru merekrut dirinya. Ia juga yakin keberadaannya di Santiago Bernabeu akan membawakan kebaikan untuk El Real.

Altintop dipastikan masuk Santiago Bernabeu di musim panas ini setelah free transfer dari Bayern Munich. Sebelumnya ia pernah bermain selama empat musim bersama Schalke 04.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Roma - Inter Milan sukses mempertahankan trofi Coppa Italia usai mengalahkan Palermo di final. Musim spesial untuk Leonardo serta Nerazzuri menutup perjalanan mereka dengan senyuman.

Dua gol Samuel Eto'o serta satu gol Diego Milito hanya mampu dibalas sekali oleh Ezequiel Munoz. Inter menang 3-1 dan berhasil membawa pulang titel Coppa Italia ketujuhnya serta yang keempat dalam lima musim terakhir.

Memang hanya sebuah Coppa Italia namun berarti spesial bagi Leonardo yang baru menangani Inter di pertengahan musim ini. Kenapa?

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Topskor Piala Dunia 2006, Miroslav Klose, menjadi rebutan banyak klub Eropa. Kontrak pemain Bayern Munich ini akan habis musim panas nanti.

Bila Klose tak segera menandatangani kontrak, maka statusnya akan free transfer alias gratis. Inilah yang kemudian membuat Klose langsung diminati banyak klub.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Dengan permainan menyerang yang memukau, Barcelona akhirnya meraih gelar juara Eropa setelah menghempaskan Manchester United, 3-1 dalam Final Liga Champion, Sabtu kemarin, 28 Mei 2011. Permainan gemilang Barcelona pun menuai beragam pujian dari sejumlah pihak. Diantaranya pujian legenda hidup AC Milan, Franco Baressi.

Seperti dikutip dari Football Italia, Baresi bahkan menyimpulkan hanya usia yang dapat mengalahkan Barcelona yang saat ini dilatih oleh Pep Guardiola. "Kita harus menunggu mereka menjadi tua. karena tidak ada yang dapat meladeni permainan Barcelona untuk saat ini" ujar Baresi tersenyum.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Dua hari sebelum babak final Liga Champions antara Manchester United melawan Barcelona, UEFA mengumumkan Victor Kassai sebagai wasit pemimpin pertandingan. Nama sang pengadil asal Hungaria ini akan dibantu dua hakim garis yang juga berasal dari Hungaria, Gabor Eros dan Gyorgy Ring, plus wasit keempat Istvan Vad.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Mantan pemain Manchester United Teddy Sheringham mempredisikan laga final Champions League, dini hari nanti, akan berjalan alot. Namun Sheringham yakin MU yang akhirnya akan mengangkat trofi.

Sheringham bahkan sangat yakin keajaiban di Camp Nou pada final Champions League 1999 akan kembali terulang di Wembley nanti. Saat itu, MU berhasil mengalahkan Bayern Munich 2-1 setelah tertinggal lebih dahulu lewat gol Mario Basler.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Andrea Pirlo akirnya resmi menjadi pemain Juventus. Usai menjalani tes medis, gelandang internasional Italia menyepakati kontrak yang membuatnya terikat dengan Bianconeri selama tiga musim.
Pirlo menjalani tes medis bersama Juventus pada Selasa (24/3/2011) pagi waktu setempat. Setelah itu dia langsung menandatangani kontrak yang secara resmi mulai berlaku sejak 1 Juli 2011 hingga 30 Juni 2014.
Bergabungnya Pirlo dengan Juventus sudah diprediksi jauh-jauh hari. Setelah kontraknya tak diperpanjang AC Milan, pemain berjuluk The Metronome itu bisa dibilang tak ada tujuan lain kecuali bergabung dengan The Old Lady.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

London - Keputusan Chelsea dalam memecat Carlo Ancelotti mendapat kecaman keras. Perlakuan The Blues terhadap manajer Italia tersebut dianggap tidak sopan dan telah merusak sepakbola.

Prestasi Ancelotti dalam menghadirkan dobel gelar untuk Chelsea di musim debutnya sama sekali tidak dipandang. Carletto tetap didepak tak kurang dari dua jam usai timnya dikalahkan Everton pada laga pamungkas Premier League akhir pekan lalu yang diumumkan melalui situs resminya.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Jose Mourinho tertarik kembali menggunakan jasa Zlatan Ibrahimovic. Setidaknya itu keluar dari mulut agen sang: Mino Raiola.
Ketertarikan Mourinho pada Ibra sejauh ini baru sebatas rumor. Namun agen sang striker menyebut kemungkinan tersebut terbuka lebar jika El Real benar-benar serius dan tentunya pihak Milan bersedia melepasnya.
Saat ini Ibra masih dimiliki penuh oleh Barcelona dan Milan memiliki kesempatan untuk menjadikan Ibra pemain permanen mereka dengan membayarkan 24 juta euro.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

  Setelah hampir 20 tahun membela Manchester United, Gary Neville akhirnya resmi pensiun. Bek berusia 36 tahun itu diberi penghormatan dengan digelarnya pertandingan persahabatan antara MU melawan Juventus di Old Traforrd, Selasa 24 Mei 2011 (Rabu dini hari WIB).

Sekitar 42 ribu fans Setan Merah hadir di pertandingan yang berakhir 1-2 untuk kekalahan MU itu. Berikutnya, Neville akan fokus pada karir baru yakni menjadi komentator sepakbola di TV. Pertandingan pertama yang akan dikomentarinya adalah final Liga Champions antara MU melawan Barcelona pada 28 Mei 2011 di Wembley, London.

"Saya ingin berterima kasih pada semuanya karena sudah datang malam ini. Pada para fans yang memegang peranan penting pada karir saya. Saya merasa salah satu dari kalian. Saya sudah memenuhi mimpi untuk bermain di klub ini dalam waktu yang lama," ujar Neville seperti dikutip dari situs resmi MU.

"Saya ingin berterima kasih pada para pemain yang sudah bermain bersama saya selama 20 tahun. Sebuah kehormatan bisa bermain bersama mereka," tambahnya yang disambut tepuk tangan membahana di Old Trafford.

Hadir dalam pertandingan itu, mantan rekan-rekan Neville yang dikenal dengan sebutan Class of '92. Termasuk David Beckham, Phil Neville, Nicky Butt, Paul Scholes, dan Ryan Giggs. Turut memperkuat skuad MU untuk laga persahabatan itu beberapa pemain 'baru' seperti Wayne Rooney, John O'Shea, Anderson, dan Rafael.


Sumber:

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Manchester United takluk 1-2 dari Juventus dalam partai testimonial bagi Gary Neville. Dalam pertandingan di Old Trafford, Rabu (25/5/2011) malam WIB, hadir sejumlah punggawa United dari angkatan 1992. Mereka adalah David Beckham, Ryan Giggs, Nicky Butt dan juga Paul Scholes. Adik Gary, Philip Neville juga hadir dalam pertandingan ini.
Laga dimulai dengan seremoni penghargaan bagi Gary Neville yang 20 tahun terakhir setia berseragam The Red Devils.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Sir Alex Ferguson menempatkan Manchester United sebagai non-unggulan dalam final Liga Champions. Jadi underdog, Fergie tetap yakin bisa membalas kekalahan di pertemuan sebelumnya.
“Ya, saya mengakui kalau Barcelona jadi favorit dalam pandangan banyak orang dan punya tim yang super, kaya pengalaman namun cukup berusia muda untuk menjaga keseimbangan,” sahut Fergie pada The Sun.
Meski MU baru memenangi gelarnya yang ke-12 di Premier League, banyak yang menyebut Barca sebagai kandidat kuat juara Liga Champions musim ini.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Kabar mengejutkan datang buat kubu Atletico Madrid dan seluruh fansnya. Jelang bursa transfer musim panas, Sergio Aguero minta dirinya dilepas.
“Saatnya telah tiba. Ini bukan karena masalah ekonomi, tapi sepenuhnya alasan olahraga,” ungkap Aguero di akun Twitter-nya sebagaimana dikutip dari AS.
Keinginan Aguero henkang tersebut jelas mengejutkan pihak Atletico Madrid. Meski sudah lama jadi incaran banyak klub papan atas Eropa, pesepakbola Argentina itu selalu menegaskan keinginan untuk terus membela Los Rojiblancos.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Liverpool – Jamie Carragher menilai tidak ikut sertanya Liverpool di kompetisi Eropa musim depan memiliki hal positif. “Si Merah” bisa konsentrasi penuh untuk kompetisi lokal.
Kekalahan yang ditelan Liverpool di dua laga terakhir Premier League musim ini, yakni atas Tottenham Hotspur dan Aston Villa, membuat tim yang bermarkas di Anfield itu tidak lolos ke kompetisi Eropa musim depan.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Madrid – Cristiano Ronaldo berhasil meraih penghargaan individual, memecahkan rekor, dan mengantar Real Madrid menjuarai Copa del Rey. Namun begitu mesin golLos Blancos tersebut menyebut musim ini mengecewakan.
Ronaldo bisa disebut sebagai individu paling cemerlang di La Liga musim ini. Pesepakbola Portugal itu berhasil meraih gelar top skorer di kompetisi Liga Spanyol dengan 40 gol.
Angka tersebut sekaligus menciptakan rekor baru dalam hal jumlah gol yang diciptakan seorang pemain di satu musim kompetisi Liga Spanyol.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Nama Ryan Giggs disebut di parlemen Inggris. Giggs dituding telah berselingkuh dengan seorang model, Imogen Thomas. Sumber tuduhan itu bukan sembarangan. Itu datang dari mulut seorang anggota parlemen, John Hemmings, yang menggunakan hak istimewanya untuk menyebut nama sang pemain veteran Manchester United.
Hemmings berdalih 75 ribu orang lain toh sudah melakukannya lebih dulu di Twitter.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Manajer Manchester United Sir Alex Ferguson terpilih sebagai Manajer Tahun Ini oleh Asosiasi Manajer Liga (LMA), Senin 23 Mei 2011 atau Selasa dini hari WIB. Ini merupakan ketiga kalinya Fergie--sapaan Ferguson--berhasil menyabet gelar dari perkumpulan sesama manajer klub tersebut.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Pep Guardiola tak segan memuji penampilan calon lawannya di final Liga Champions, Manchester United. Juru racik Barcelona akan menginstruksikan anak-anak asuhnya tampil habis-habisan di Stadion Wembley, akhir pekan nanti.
Guardiola boleh bangga dengan kemenangan Azulgrana atas Setan Merah pada final di Olimpico Roma dua tahun lalu. Dua gol Samuel Eto’o dan Lionel Messi membuat pasukan Setan Merah pulang dengan tangan hampa.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Manchester - David Beckham punya keyakinan besar Manchester United akan mampu mengatasi Barcelona di final Liga Champions. Bukan karena faktor pemain tertentu, melainkan keberadaan sosok Sir Alex Ferguson di bangku manajer MU.

Barca akan menghadapi MU di partai puncak Liga Champions musim ini. Memainkan gaya sepakbola atraktif nan mematikan, si klub Catalan pun dinilai sebagai unggulan.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Mantan kiper Bayern Munich Oliver Kahn menilai harga kiper Schalke 04 Manuel Neuer terlalu mahal. Karena itu, Kahn meminta bekas klubnya tak menuruti keinginan Schalke.

Neuer memang menjadi target utama Munich musim ini. Namun Schalke tak akan rela melepas kiper 25 tahun ini tanpa mahar sebesar 20 juta euro. Harga itu dianggap Kahn tidak realistis mengingat sisa kontrak sang kiper.

"Mereka ingin mendapatkan seorang kiper yang sangat bagus. Tapi membayar sebesar itu untuk pemain yang akan berstatus gratis pada 2012 tentu terlalu mahal," ujar Kahn kepada Bild, Jumat 20 Mei 2011.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Gelandang Sriwijaya FC Ponaryo Astaman menegaskan  bahwa Chonburi FC merupakan lawan paling berat yang akan dihadapi SFC. Mampu mengalahkan Persipura menjadi dasar klaim Ponaryo.

"Kita sama-sama tahu bagaimana kuatnya Persipura saat ini, tetapi mereka bukan hanya kalah di markas Chonburi, tapi permainan tak berkembang dan  hal itu saja sudah menunjukkan betapa  kuatnya lawan kita di babak 16 besar AFC ini," kata Ponaryo Astaman

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

AC Milan baru saja mendatangkan bek baru Taye Taiwo dari Marseille. Pemain asal Nigeria ini didatangkan berbarengan dengan Philippe Mexès dari AS Roma.

Taiwo jadi nama yang lebih disorot mengingat namanya belum terlalu akrab dengan telinga pecinta Milan. Namun, Taiwo sudah menargetkan prestasi besar bersama Rossoneri."Ini adalah klub yang sangat besar dan saya bangga bisa datang kemari," kata Taiwo seperti dilansir Goal, Jumat 20 Mei 2011.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments


Manajemen Sriwijaya FC menjanjikan bonus Rp250 juta andai Ponaryo Astaman cs mampu menaklukkan Chonburi FC pada babak 16 besar AFC Cup, di Thailand, Rabu 25 Mei 2011 mendatang.

Janji bonus itu diucapkan langsung presiden klub, H Dodi Reza Alex Noerdin.
“Kami siapkan bonus Rp250 juta bagi para pemain. Bonus ini sebagai bentuk motivasi mengingat kita akan menghadapi laga super berat lawan Chonburi,” kata H Dodi Reza Alex.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Real Madrid akhirnya secara resmi mendapatkan Hamit Altintop. Gelandang timnas Turki ini didatangkan Los Blancos dari klub raksasa Bundesliga, Bayern Munich.

Pemain kelahiran Jerman ini akan menghuni Santiago Bernabeu selama empat tahun ke depan. Namun hingga saat ini tak dijelaskan berapa nilai kontrak pemain 28 tahun ini.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Entrenador Jose Mourinho punya alasan kuat untuk mendesak manajemen Real Madrid melego Karim Benzema. Mou telah mempersiapkan nama striker Atletico Madrid Sergio 'Kun' Aguero sebagai penggantinya.

Marca mengklaim jika Mourinho telah meminta kepada petinggi-petinggi Madrid menerima tawaran yang masuk untuk Benzema. Dan keinginan itu sepertinya akan terkabul setelah Manchester United menyiapkan tawaran tentatif untuk penyerang timnas Prancis itu.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Barcelona - Sempat memimpin, Lionel Messi kini tertinggal jauh dari Cristiano Ronaldo di klasemen pencetak gol. Dengan hanya ada satu pertandingan tersisa musim ini, Messi menyebut CR7 pantas dapat status Pichichi.

Sudah 38 gol dibuat Ronaldo sepanjang musim ini di La Liga Primera. Sementara Messi, yang hingga beberapa pekan lalu masih memimpin, kini tertinggal jauh karena 'baru' membuat 31 gol.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Partai final Champions League musim ini akan mempertemukan jawara Premier League, Manchester United dan kampiun La Liga, Barcelona. Duel akan digelar di Stadion Wembley, Inggris pada 28 Mei mendatang.

Barcelona berhak melaju ke partai puncak setelah sukses mengalahkan rival abadinya di Spanyol, Real Madrid. Sedangkan Manchester United sukses menghentikan kejutan klub Bundesliga, Schalke 04.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Bek Real Madrid Pepe berharap Manchester United mampu mengalahkan Barcelona di final Champions League, 28 Mei nanti. Pepe tampak masih kesal dengan aksi teatrikal pemain Barca.

Pepe mendapat kartu merah saat Madrid bersua Barcelona di leg 1 babak semifinal lalu. Pepe dianggap mengganjal bek Barca Daniel Alves. Padahal, dalam tayang ulang, kaki Pepe tak menyentuh Alves.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Pelatih tim nasional Argentina, Sergio Batista tak memasukkan nama Carlos Tevez ke tim yang dipersiapkan untuk Copa America 2011. Rencana Batista menuai reaksi keras dari legenda Argentina, Diego Maradona.

“Anda mungkin sedang mabuk jika tak memanggil Tevez (ke Timnas),” kata Maradona dalam sebuah wawancara dengan televisi Argentina, TyC. “Anda jangan bilang ingin mengetes orang lain. Tes apa yang sedang Anda bicarakan?”

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

AC Milan telah mengumumkan perpanjangan kontrak striker veterannya, Filippo Inzaghi. Striker berusia 37 tahun ini akan tetap membela Rossoneri hingga 30 Juni 2012 mendatang.

Kontrak Inzaghi dan beberapa pemain veteran Milan memang akan berakhir bulan depan. Jika Milan sepertinya memutuskan melepas Andrea Pirlo, namun tidak dengan Super Pippo.

Pemain yang telah membela AC Milan sejak 2001 ini akan segera menandatangani perpanjangan kontraknya di Via Turati, markas Milan. Keputusan ini telah diumumkan pihak Milan dalam situs resminya.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Kubu Manchester United menyadari jika kunci mengalahkan Barcelona adalah mematikan Lionel Messi. Dan ada satu pemain MU yang pantas diberi tugas maha penting itu yaitu Park Ji-sung.

Adalah bek MU Patrice Evra yang menegaskan jika Park Ji-sung akan menjadi katalis dari sihir-sihir seorang Messi. Tenaga dinamo milik gelandang timnas Korsel ini diharapkan Evra mujarab meredam Messi di final Champions League di Stadion Wembley, 28 Mei mendatang.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Murcia - Perhatian sepakbola Spanyol, dan juga dunia, lebih sering tertuju pada El Clasico. Namun ada hal lain yang lebih penting dibandingkan duel antara Real Madrid kontra Barcelona tersebut. Apa?

El Clasico merupakan laga yang sarat gengsi, dipenuhi tensi tinggi, dan merupakan pertarungan yang mempertemukan pesepakbola papan atas. Tidak heran bila duel antara Los Blancos kontra Azuglrana ini selalu mendapatkan perhatian lebih.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Ketua Bidang Pembinaan dan Prestasi Pengda PSSI Jawa Barat, Bambang Sukowiyono menegaskan, Jabar bersedia mengikuti aturan FIFA, dengan tetap menaruh kepercayaan kepada Komite Normalisasi yang dipimpin Agum Gumelar. "Saya mendukung pernyataan dan sikap Pak Agum, dan tak terpengaruh tekanan apapun (isu intimidasi). Kita tahu, jika seluruh peserta Kongres PSSI keluar dari koridor dan menyatakan mosi tidak percaya. Itu sama saja dengan membuka peluang Indonesia untuk di-banned FIFA," terang Suko –sapaan Sukowiyono- kepada VIVAnews.com, Rabu 18 Mei 2011.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Manchester City dan Liverpool mengikuti jejak Manchester United dan Arsenal dengan menaikkan harga tiket pertandingan musim depan.

ManCity menaikkan harga tiketnya sebesar 6 persen, sedangkan Liverpool menaikkan 6,5 persen. Hal ini untuk menyesuaikan kenaikan pajak di Inggris hingga 2,5 persen yang akan dimulai Januari 2012.

Meski menaikkan harga tiket per pertandingan, namun pihak ManCity tidak menaikkan harga untuk suporter di atas 65 tahun dan bagi keluarga yang datang ke Stadion City of Manchester.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Liverpool siap merogoh kocek sebesar £20 juta atau sekitar Rp277 miliar untuk memboyong wonderkid asal Belgia, Eden Hazard. Pihak The Reds mengaku angka tersebut merupakan "tawaran pembuka".

Eden Hazard merupakan sayap muda yang bermain di klub Prancis, Lille. Penampilan sayap yang bisa berposisi sebagai playmaker ini juga sedang dalam incaran Real Madrid, Inter Milan, Chelsea dan yang paling berminat Arsenal.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Kota Lorca Spanyol baru-baru ini dilanda gempa berkekuatan 5,2 Skala Richter. Sedikitnya 9 orang tewas dalam musibah tersebut. Untuk menghibur para korban, para punggawa Madrid akan menggelar laga amal di Murcia's Nueva Condomina Stadium, Rabu 18 Mei 2011.

Seperti yang dilaporkan Marca, Florentino Perez, Presiden Real Madrid, dan skuad Los Blancos akan mengunjungi kawasan paling parah terkena bencana gempa. Sembilan orang tewas, dan lebih 300 orang terluka dalam gempa pekan lalu itu.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Rumor yang menyebut Kaka akan meninggalkan Real Madrid dan bergabung dengan Chelsea terjawab. Mantan gelandang terbaik dunia itu menegaskan kalau dirinya masih akan membela Los Merengues musim depan.
Kabar bakal heng

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Ruud van Nistelrooy sedang merintis jalan untuk kembali main di Liga Inggris. Adalah Tottenham Hotspur yang tertarik untuk memakai jasa pemain Hamburg yang pernah memperkuat Manchester United itu.

Pemain berusia 34 tahun itu sudah menyatakan ingin menghabiskan sisa karirnya di dunia sepakbola di Inggris. Pembicaraan dengan Tottenham sudah dimulai.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Ambisi Real Madrid untuk mendapatkan Hamit Altintop hampir menjadi kenyataan. Bayern Munich memberi lampu hijau untuk melepas gelandang serang asal Turki tersebut.

Altintop merupakan salah satu pemain incaran pelatih Madrid Jose Mourinho. Kontrak Altintop yang berakhir musim ini membuat The Special One semakin yakin bisa mendapatkan gelandang 28 tahun tersebut.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Tindakan ceroboh pemain Real Madrid Sergio Ramos menjatuhkan trofi Copa del Rey ternyata juga diikuti kiper Ajax Amsterdam, Maarten Stekelenburg.

Peristiwa terjadi saat pemain dan ofisial Ajax diarak menggunakan bus dengan dikawal polisi bermotor mengelilingi jalanan utama Kota Amsterdam, Belanda, Senin 16 Mei 2011.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Bek sayap Manchester United Patrice Evra menilai timnya menjadi lebih baik justru setelah ditinggalkan Cristiano Ronaldo. Menurutnya, MU lebih menjadi sebuah tim pasca ditinggal CR7 ke Real Madrid.

Iblis Merah memang sempat merasakan efek ditinggal Ronaldo pada 2009 silam lalu. Pasukan Sir Alex Ferguson harus merelakan gelar Premier League jatuh ke tangan Chelsea saat itu.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Ketertarikan Real Madrid kepada striker AC Milan, Zlatan Ibrahimovic dibenarkan pelatih Jose Mourinho. Bahkan, Mourinho ingin mengulang kenangan manis bersama Ibra di Madrid.

El Mundo Deportivo menyebut Mourinho sangat ingin mendatangkan striker AC Milan itu di bursa pemain musim panas ini. Pelatih asal Portugal itu meyakinkan petinggi Real bahwa Ibra adalah striker yang sangat cocok dengan skema yang akan dibangunnya untuk musim depan.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Dubai - Diego Armando Maradona melanjutkan karier kepelatihannya di Timur Tengah. Legenda sepakbola asal Argentina ini menerima tawaran untuk menukangi klub Uni Emirat Arab, Al Wasl.

Maradona, yang menganggur sejak tak lagi menangani tim nasional Argentina pasca Piala Dunia 2010, dikontrak selama dua tahun oleh Al Wasl. Dia akan mulai bekerja saat kompetisi di Uni Emirat Arab dimulai pada bulan September mendatang.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

Inter Milan dikabarkan akan mendatangkan beberapa pemain bintang musim panas ini. Namun ada satu pantangan yang dianut Nerazzurri yakni tak akan mendatangkan pemain AC Milan.

Sebelumnya, beredar rumor jika Nerazzuri kini tengah mengincar gelandang serang AC Milan Kevin-Prince Boateng. Pemain pinjaman dari Genoa ini menjadi salah satu pilar Rossoneri merengkuh scudetto musim ini.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Manchester United baru saja meraih gelar Liga Primer Inggris musim kompetisi 2010/11. Perolehan gelar ke-19 itu, didapat setelah 'Setan Merah' menahan imbang Blackburn Rovers 1-1, Sabtu 14 Mei 2011 lalu.

Dibalik sukses United melampaui gelar Liverpool, tidak terlepas dari peran pelatih Sir Alex Ferguson. Menurut pemain bertahan Patrice Evra, ada cerita menarik bagaimana pelatih asal Skotlandia itu berperan dalam perebutan trofi.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments

 Arsene Wenger tidak protes dengan cemoohan yang dilakukan fans Arsenal saat The Gunners dikalahkan Aston Villa 2-1 pada lanjutan Liga Inggris di Stadion Emirates, Minggu 15 Mei 2011.

Fans Arsenal mengungkapkan kekecewaan terhadap Robin van Persie dan kawan-kawan saat dikalahkan Aston Villa. Bahkan sebagian besar fans sudah meninggalkan stadion ketika pemain Arsenal mengelilingi Stadion Emirates sebagai ucapan terima kasih musim ini.

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

read comments